Cara Aktivasi Internet Banking BRI Di Hp & Bank : Cekatm.com

Cara Aktivasi Internet Banking BRI Tanpa Harus Ke Bank

Melakukan aktivasi tanpa ke kantor dapat di lakukan dengen beberapa metode seperti lewat atm, bri mobile atau situs resmi i banking bri.

Setelah melakukan pendaftaran internet banking, maka langkah selanjutnya untuk mengaktivasinya agar segera bisa digunakan,

Untuk aksesnya anda dapat melalui HP atau PC. Berikut ini beberapa cara mudah supaya bisa aktivasi:

Aktivasi Melalui Situs Resmi Bank BRI

  1. Buka terlebih dahulu halaman website https://ib.bri.com.id.
  2. Setelah masuk tulislah username dan password.
  3. Kemudian isi kode captcha untuk validasi.
  4. Lalu pilih halaman syarat dan ketentuan.
  5. Setelah itu klik pada tulisan Setuju.
  6. Ubah password baru akun internet banking.
  7. Selamat akun internet banking sudah aktif.

Apabila sudah melakukan aktivasi via situs resmi tapi masih gagal karena bingung atau terdapat kesalahan yang tidak terduka.

Maka bisa di coba tanpa ribet lagi datang ke kantor bank bri nanti customer service akan memandu anda dalam proses pengaktifan.

Pernah ATM Hilang? Berikut 3 Cara Memblokir ATM BRI Yang Tertelan & Hilang

Cara Aktivasi Menggunakan Layanan Kantor Cabang BRI

Saat datang ke kantor cabang harus sudah terdaftar dalam layanan internet banking baik melalui atm,

Sebab tujuan datang ke bank hanya untuk proses aktivasi, hal ini akan menghemat waktu karena tanpa menunggu proses pendaftaran lagi.

  1. Siapkan KTP, Buku tabungan dan Smartphone.
  2. Kemudian datanglah ke kantor cabang BRI.
  3. Lalu ambil saja nomor antrian.
  4. Setelah itu isilah kolom formulir pendaftaran.
  5. Pastikan mengisinya dengan benar dan teliti.
  6. Kemudian Anda akan dipandu customer service.
  7. Setelah itu aktivasi mToken pada smartphone.
  8. Selamat internet banking Anda sudah aktif.

Ketika sudah aktif ada hal yang harus di selesikan terlebih dahulu agar i bankig dapat sepenuhnya berfungsi.

Dengan berbagai macam fiturnya, aktivasinya pun sangat mudah seprti penjelasan berikut ini.

Cara Mengaktifkan mToken BRI

Hal selanjutnya setelah melakukan aktivasi I-bankin adalah mengaktifkan mToken BRI sendiri.

Manfaatnya agar pada saat melakukan transaksi akan lebih aman dari berbagai pembobolan. Oleh karena itu perhatikan tutorial di bawah ini:

  1. Instal dan buka aplikasi mobile BRI.
  2. Carilah menu bertulis Internet Banking BRI.
  3. Kemudian klik pada tulisan Aktivasi mToken.
  4. Lalu muncul aktivasi mToken I-Banking BRI.
  5. Masukkan username dan password akun I-banking.
  6. Kemudian tekan tulisan Kirim.
  7. Tunggu notifikasi SMS dari nomor 3300.
  8. Salin kode aktivasi dari SMS 3300.
  9. Kemudian tempel pada kolom yang tersedia.
  10. Jika berhasil akan ada SMS konfirmasi.

Masih Bingung? Pelajari Lebih lengkap 4 Cara Aktivasi mToken BRI Internet Banking

Cara Aktivasi Internet Banking BRI Di HP

Langkah selanjutnya ketika sudah melakukan pendaftaran mobile internet banking adalah dengan mengaktivasi akun.

Caranya sangatlah mudah hanya menggunakan smartphone saja. Berikut ini beberapa penjelasan tutorialnya:

  1. Langkah pertama buka aplikasi mobile BRI.
  2. Selanjutnya klik tulisan banking BRI.
  3. Masukkan User ID dan Password Akun.
  4. Kemudian klik tombol bertulis Aktivasi.
  5. Setelah itu klik tulisan YA.
  6. Kemudian akan muncul notifikasi pemberitahuan konfirmasi.
  7. Lakukan pengecekan, jika sudah benar klik Ya.
  8. Setelah itu muncullah sebuah pemberitahuan permintaan.
  9. Langkah selanjutnya dengan menekan tombol OK.
  10. Cek pastikan masih ada saldo pulsa.
  11. Lihatlah notifikasi SMS pada smartphone.
  12. Di SMS tersebut bertulis activation Succes
  13. Lalu kembali lagi membuka aplikasi mobil BRI.
  14. Lakukanlah login, bila berhasil berarti sudah aktif.
  15. Log out setiap selesai melakukan transaksi.

Cara Mendaftar Mobile Internet Banking BRI

Apabila dari banyak cara di atas masih belum berhasil pastikan lagi, apa saat proses daftar i banking sudah benar misalnya nomor hp aktif dan lain sebagainnya.

Kemudahan i banking Agar lebih efisen dalam melakukan berbagai kebutauhan financial atau non financial cukup menggunakan smartphone,

Maka alangkah baiknya untuk mendaftarkan ke program layanan mobile internet banking BRI.

Langkahnya sangatlah mudah, perhatikan saja tutorial berikut ini:

  1. Cari dan Masukkan kartu ATM ke mesinnya.
  2. Kemudian pilihlah tulisan Transaksi Lain.
  3. Setelah itu Anda harus memilih Lainnya.
  4. Lalu lakukan pemilihan.
  5. Ketik nomor handphone dalam masa mobile banking aktif.
  6. Setelah masukkan PIN 6 digit angka.
  7. Selanjutnya konfirmasi ke cabang bank terdekat.
  8. Sekalian bawa identitas berupa ATM dan KTP.

Tips Agar Aman Bertransaksi Dengan Internet Banking BRI.

Ketika ingin melakukan transaksi secara online melalui smartphone,

Maka harus diperhatikan juga tata cara menggunakan akses internet banking BRI dengan benar.

Hal ini bertujuan agar terhindar dari serangan virus atau pembobolan yang dapat menghilangkan data. Berikut langkah-langkahnya.

Selengkapnya :